Kabupaten Melawi
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat

Pernyataan Sikap GMKI Melawi, Terkait Tragedi Seruyan

BERITAOPINI.ID, MELAWI KALIMANTAN BARAT | Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Kabupaten Melawi menyatakan sikap atas indakan brutal aparat kepolisian yang menembaki komunitas masyarakat adat Desa Bangkal, Kecamatan Seruyan, Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah (10/10/2023) Menurut Ketua GMKI, Abet Nego, pihak Kepolisian telah mengetahui bahwa konflik antara Masyarakat Adat dan perusahaan adalah akumulasi sikap perusahaan yang tidak […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat

Ketua Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Cabang Melawi Siap Membantu Mengawal Kasus Kematian Bripda Ignasius Dwi Frisco Sirage Sampai Tuntas

BERITAOPINI.ID, MELAWI KALBAR | Abet Nego Selaku Ketua Cabang GMKI Melawi menyampaikan bahwa akan mengawal kasus kematian Bripda Ignasius Dwi Frisco Sirage yang bertugas di Densus 88 sampai tuntas dan diproses secara transparan. “Saya selaku Ketua GMKI Cabang Melawi mewakili teman-teman GMKI Cabang Melawi akan ikut membantu mengawal kasus kematian Bripda Ignasius Dwi Frisco Sirage […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat

Bung Karno Fest & KTM GMNI Kalimatan Barat Sukses Digelar di Melawi

BERITAOPINI.ID, MELAWI KALBAR | GMNI Kalimantan Barat sukses menyelenggarakan Kaderisasi Tingkat Menengah yang di selenggarakan di Kabupaten Melawi. Kegiatan ini telah dilaksanakan pada tanggal 8 Juli hingga tanggal 12 Juli yang menjadi titik puncak Kegiatan tersebut. Kaderisasi ini di hadiri para Senior Alumni GMNI dan sekaligus menjadi pemateri pada kaderisasi tersebut. Kegiatan puncak tersebut dihadiri […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat Sosial dan Politik

BEM STKIP Melawi menggelar FGD (Forum Group Discussion) Pemilu Tanpa Politik Identitas dan Hoax

BERITAOPINI.ID, MELAWI KALBAR | Badan Eksekutif Mahasiswa STKIP Kabupaten Melawi menggelar Kegiatan Forum Group Discussion bertempat di Ruang Seminar STKIP Melawi, Rabu 07/06/2023. Kegiatan dibuka oleh Kepala Bidang Politik Dalam Negeri Kesbangpol Kabupaten Melawi Wawan Asmulyanto yang bertema “Dengan Semangat Hari Kebangkitan Nasional, Kita Bangun Peradaban Demokrasi Tanpa Politik Identitas dan Hoax Dalam Pemilu Serentak […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat Sosial dan Politik

KPU Kabupaten Melawi Menerima Koordinasi BEM STKIP Melawi

BERITAOPINI.ID, MELAWI KALBAR | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Melawi menyambut koordinasi BEM STKIP Melawi di kantor KPU Kabupaten Melawi pada Rabu (31/5). Rombongan BEM STKIP diterima langsung oleh Ketua KPU Kabupaten Melawi Dedi Supardjo yang didampingi oleh Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu Airin Fitriansyah beserta Pejabat Struktural pada Sekretariat KPU Kabupaten Melawi. Pada koordinasi […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat

Ketua PMKRI Cabang Melawi Resmi Dilantik

BERITAOPINI.ID, MELAWI | Ketua Presidium PMKRI St. Vincentius Cabang Melawi Aprilia Putri Ambun, periode 2023-2024 resmi dilantik oleh Ketua Pengurus Pusat (PP) PMKRI, Tri Natalia Urada. Pelantikan dilakukan di aula Gereja Santa Maria, Jalan Beringin, Nanga Pinoh, Sabtu (20/05/2023) Pelantikan tersebut dihadiri Tri Natalia Urada Ketua Presidium Pengurus Pusat PMKRI, PMKRI Cabang Sintang, Pemuda Katolik […]

Read More
Headline Kabupaten Melawi Kalimantan Barat

Pemkab Melawi Salurkan Bantuan Beras CPPD Kepada Masyarakat Kecamatan Nanga Pinoh

BERITAOPINI.ID, MELAWI |  Bupati Melawi, H. Dadi Sunarya Usfa Yursa menyalurkan cadangan beras pemerintah untuk bantuan pangan Kabupaten Melawi tahun 2023 di Desa Kelakik, Kecamatan Nangan Pinoh, Rabu (17/05/2023) Penyaluran Bantuan Beras Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Kabupaten Melawi Tahun 2023 ini langsung di pimpin oleh Bupati Melawi H. Dadi Sunarya Usfa Yusra dan Kepala […]

Read More