DPD II KNPI Pinrang Gandeng Sapma PP Gelar Dialog Kepemudaan
BERITAOPINI.ID, PINRANG SULAWESI SELATAN | Dewan Pengurus Daerah II Kabupaten Pinrang menggandeng Satuan Siswa Pelajar dan Mahasiswa (Sapma) Pemuda Pancasila, gelar dialog Kepemudaan. Dialog Kepemudaan yang berlangsung di Forest Coffe, Jl. Lasinrang Kel. Laleng Bata Kec. Paleteang Kab. Pinrang bertajuk Sosialisasi dan Partisipasi Pemuda dalam memberdayakan hasil bumi Kab. Pinrang, Sabtu (11/11/2023). Hadir sebagai pembicara […]